Desain Rumah 2 Lantai di Lahan Sempit

Pixabay.com

Pada saat kalian membuka website ini, pastinya kalian sedang mencari desain rumah 2 lantai di lahan sempit bukan? Tepat sekali, website ini akan membantu kalian dalam menjawab rasa penasaran terhadap desain rumah 2 lantai yang menjadi inspirasi khalayak umum. Maka dari itu kalian jangan sampai ketinggalan informasi up to date yang kami sajikan. Memang desain rumah selalu menjadi permasalahan umum ketika kalian ingin membangun rumah terlebih lagi jika berada di lahan sempit, sehingga kalian harus cermat dalam merancang desain.

Jika kalian membangun rumah di kota pastinya kalian akan membangun rumah yang berada di lahan sempit, sebab harga tanah yang sedang naik membuat banyak orang kesulitan mendapatkan lahan dengan luas yang besar untuk hunian impian mereka. Salah satu solusi untuk mengatasi permasalahan lahan tersebut adalah mendesain rumah dengan 2 lantai. Rumah dengan 2 lantai merupakan pemanfaatan kekurangan lahan yang digunakan untuk menambahkan ruang yang dibutuhkann.

Pada saat ingin membangun rumah, banyak pertanyaan yang muncul dibenak kalian. Kira-kira berapa biaya bangun rumah yang harus dikeluarkan untuk hunian rumah 2 lantai? 100 juta, 200 juta, atau bahkan lebih. Tentu saja tidak teman-teman, perkiraan biaya yang kalian harus persiapkan kira-kira 50 sampai 75 juta untuk hunian rumah 2 lantai impian. Penawaran tersebut tidaklah terlalu menguras kantong bukan? Oleh karena itu jangan sampai ketinggalan ya.

Berikut ini adalah beberapa desain rumah 2 lantai di lahan yang sempit yang bisa kalian jadikan referensi untuk hunian kalian:

Jenis-Jenis Yang Recommended Untuk Desain Rumah 2 Lantai di Lahan Sempit

  1. Rumah 2 Lantai Lahan Sempit Dengan 3 Kamar Tidur

Bagi kalian yang sudah bekeluarga, rumah 2 lantai di lahan sempit dengan 3 kamar tidur bisa kalian jadikan rekoemndasi desain rumah impian. Tentunya kalian bisa menggunakan kasur tingkat untuk menambahkan kapasitas dalam kamar tersebut. Selain itu didalam rumah ini terdapat dapur, ruang makan, ruang kelurga, ruang tamu, dan halaman bagian belakang dapat digunakan sebagai tempat menjemur pakaian, dll.

  1. Rumah 2 Lantai Yang Sederhana Dan Minimalis

Untuk kalian yang menginginkan desain rumah yang sederhana dan minimalis mungkin desain ini cocok untuk kalian. Rumah ini memiliki 2 kamar tidur, yaitu 1 kamar tidur utama dan 1 kamar tidur anak. Selain itu, didalam rumah ini terdapat dapur, ruang makan, ruang tamu sekaligus menjadi satu dengan ruang keluarga, dan 1 kamar mandi untuk menunjang kebutuhan kalian.

  1. Rumah 2 lantai dengan tambahan ruang mesin cuci

Desain ini cocok untuk kalian yang menginginkan tempat mesin cuci sekaligus usaha laundrey mungkin. Untuk rumah ini dilengkapi dengan 2 kamar tidur yang cocok untuk kalian yang ingin membangun keluarga. Didalam rumah ini terdapat dapur, ruang makan, ruang keluarga dan ruang tamu yang cukup luas. Tentunya desain ini sangat cocok untuk kalian.

Selain itu, kalian juga bisa mengkreasikan desain interior yang bisa menambah suasana nyaman ketika berada dirumah. Berikut merupakan referensi desain interior yang bisa kalian terapkan.

Interior Desain Rumah 2 Lantai di Lahan Sempit

  1. Desain interior klasik dengan gaya vintage

Desain interior yang bisa kalian kreasikan adalah desain gaya vintage yang bernuansa klasik.

  1. Desain interior dengan nuansa alami di pedesaan.

Desain interior yang bisa kalian jadikan inspirasi adalah desain yang mengaplikasikan tema alami dan bernuansa pedesaan dengan ditambah perabot-perabot yang mendukung terciptanya suasana asri dan sejuk.

Demikianlah ulasan yang website kami bisa bantu sajikan, dengan memahami berbagai inspirasi desain rumah hingga desain interiornya maka kalian bisa mendesain rumah kalian dengan sesuka hati. Jiuka masih kurang, anda bisa cek desain rumah lainnya di Homida.